ANTARA

  • Beranda
  • Video
  • Berlatih hapkido di sela tugas kepolisian (2)

Berlatih hapkido di sela tugas kepolisian (2)

18 September 2024 18:59 WIB
Banda Aceh (ANTARA) - ANTARA - Andreas juga seorang Bripda Polisi. Demi PON di Aceh, dia melakukan latihan fisik di sela-sela tugas kepolisian. Dengan prestasinya meraih emas, Andreas yakin institusi tempatnya bernaung akan semakin memberi dukungan. (Suwanti/Keysha Anissa/Syamsul Rizal/Chairul Fajri/Suwanti)

Reporter: Suwanti
Sumber: ANTARA